Tergenang dan Tersingkir di Bandung Selatan
Di setiap sudut kota yang terus membesar, ada yang hilang dan ada yang terpinggirkan. Bandung Selatan menjadi cerminan dari tatanan kota yang digerakkan oleh logika pasar, bukan oleh harapan manusia yang bermukim di sana. Dalam pusaran urbanisasi yang semakin brutal,…