Hasil Undian Piala Dunia 2010

Berikut Hasil undian pembagian grup untuk putaran final Piala Dunia 2010 di Cape Town, Afrika Selatan.

Grup A

Grup B

Afrika SelatanArgentina
MeksikoNigeria
UruguayKorea Selatan
PrancisYunani
  

Grup C

Grup D

InggrisJerman
Amerika SerikatAustralia
AljazairSerbia
SloveniaGhana
  

Grup E

Grup F

BelandaItalia
DenmarkParaguay
JepangSelandia Baru
KamerunSlovakia
  

Grup G

Grup H

BrazilSpanyol
Korea Utara Swiss
Pantai GadingHonduras
PortugalChile

Dan yang menjadi Grup Neraka dalam Piala Dunia 2010 ini adalah Grup G hehehe. Untuk Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 akan saya update menyusul setelah keluar jadwal resminya.
Indonesia kapan ya bisa masuk?

Share your love
Arif Abdurahman
Arif Abdurahman

Pekerja teks komersial asal Bandung, yang juga mengulik desain visual dan videografi. Pop culture nerd dan otaku yang punya minat pada psikologi, sastra, dan sejarah.

Articles: 1924

One comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *